Apakah Kamu Termasuk Generasi Millennials yang Seperti Ini?

Millennials. Istilah yang mengacu kepada generasi muda sekarang ini dan lagi sering banget disebut-sebut. Emang siapa sih, generasi milenial? KITA, kamu, saya dan semua yang lahir antara tahun 1981-2000.

Generasi Milenial sebenarnya kayak apa, sih? Apa aja yang mereka suka? Apakah cirinya sesuai dengan kamu? Perhatiin, deh, infografik berikut ini.

youthmanual millenials

Generasi Milenial juga sering disebut Gen Y, Generation Next, Net Generation dan sebagainya. Banyak juga yang bilang kita adalah "Generasi Nunduk" karena kepala kita sering menunduk akibat ngutak-ngatik gadget di tangan.

youthmanual millenials

Infografik di atas sebenarnya hasil survei ke anak muda India, tapi datanya kayaknya cukup mewakili Generasi Milenial secara umum. Infografik ini menyatakan, sekitar 95% anak muda Generasi Milenial selalu connect ke media sosial dan hobi banget sharing tentang dirinya, terutama hal-hal yang nggak penting seperti lagi makan apa, dengerin musik apa, kapan tidur siang, kapan makan sore, dan berbagai hal nggak penting lainnya. Persoalan yang intimate alias pribadi juga sering di-share. Kamu jadi bisa tahu, siapa aja teman kamu di medsos yang baru putus, jadian, punya keponakan, berantem, dan sebagainya. Yekan? 

Apakah kamu termasuk 80% Generasi Milenial yang hobi tidur dengan handphone di sebelah kamu?

Mau beliin kado untuk teman sesama Generasi Milenial ? Inilah beberapa hal yang biasanya menjadi barang kesukaan mereka!

Dari ke-enam tipe Generasi Milenial di atas, kamu termasuk tipe yang mana?

(sumber gambar: Fund Box, Toppic Gallery, Survey Crest, Yconic, We Are Contactica, The Undercover Recruiter)

POPULAR ARTICLE
LATEST COMMENT
syakila putri | 12 hari yang lalu

terimakasih atas informasinya. kunjungi website kami untuk informasi lebih lanjut https://unair.ac.id/

Bedah Peluang, Daya Tampung, serta Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran dan Kedokteran Gigi Terbaik di Perguruan Tinggi Negeri
Muhamad Rifki Taufik | 22 hari yang lalu

4 Langkah menulis naskah film yang sangat bagus untuk mengembangkan skill penulisan saya. Terima kasih untuk ilmu yang bermanfaat.

4 Langkah Menulis Naskah Film yang Baik Bagi Pemula
Al havis Fadilla rizal | 2 bulan yang lalu

Open pp/endorse @alfadrii.malik followers 6k minat dm aja bayar seikhlasnya geratis juga gpp

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Deca Caa | 2 bulan yang lalu

open pp/endorse @aaalysaaaa 11,6 followers dm ya bayar seiklasnyaa

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Deca Caa | 2 bulan yang lalu

open pp/endorse @aaalysaaaa 1,6 followers dm ya, bayar seiklasnyaa

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1