Daftar Kampus dan Negara Terbaik Untuk Kuliah di Bidang Teknologi

 

 

 

Kamu tertarik kuliah di jurusan bidang teknologi? Cek dulu nih, daftar kampus dan negara terbaik untuk studi Teknologi (dan juga Teknik) berikut ini. Siapa tahu kamu bisa mendaftar ke kampus terbaik dunia. Saik! Cek juga posisi kampus Indonesia di dunia berdasarkan peringkat universitas yang dikeluarkan QS World University Rankings 2017.

10 Besar Kampus Bidang Teknologi dan Teknik Terbaik Dunia

  1. Massacusetts Institute of Technology, AS
  2. Standford University, AS
  3. University of Cambridge, Inggris
  4. Nanyang Technological University, Singapura
  5. ETH Zurich Federal Institute of Technology, Swiss
  6. Imperial College London, Inggris
  7. National University of Singapore, Singapura
  8. University of California, Berkeley, AS
  9. University of Oxford, Inggris
  10. Tshingua University, China

10 Besar Kampus Bidang Teknologi dan Teknik Terbaik Asia

  1. Nanyang Technological University, Singapura
  2. National University of Singapore, Singapura
  3. Tshingua University, China
  4. University of Tokyo, Jepang
  5. KAIST - Korea Advanced Institute of Science & Technology, Korea Selatan
  6. The Hong Kong University of Science and Technology, Hong Kong
  7. Peking University, China
  8. Tokyo Institute of Technology, Jepang
  9. Seoul National University, Korea Selatan
  10. Kyoto University, Jepang

10 Negara Terbaik Untuk Kuliah Bidang Teknologi dan Teknik

1. Amerika Serikat (Massacusetts Institute of Technology, Standford University, University of California, Berkeley)

2. Singapura (Nanyang Technological University, National University of Singapore)

3. Swiss (ETH Zurich Federal Institute of Technology)

4. Inggris (University of Cambridge, Imperial College London, University of Oxford)

5. China (Tshingua University, Peking University)

6. Jepang (University of Tokyo, Tokyo Institute of Technology. Kyoto University)

7. Korea Selatan (Korea Advanced Institute of Science & Technology, Seoul National University)

8. Hong Kong (The Hong Kong University of Science and Technology)

9. Belanda (Delft University of Technology)

10. Taiwan (National Taiwan University)

Peringkat Kampus Indonesia bidang Teknik dan Teknologi di Dunia

* Kampus teknologi terbaik masih didominasi Amerika Serikat dan MIT menjadi juaranya. Yup, teknologi memang masih "berkiblat" ke negeri yang dipimpin Presiden Trump tersebut. Nggak heran juga kalau Silicon Valley menjadi pusatnya startup.

* Nanyang Technology University dan National University of Singapore meraih posisi ke empat dan ke tujuh. Yup, kamu yang berniat kuliah teknik di luar negeri wajib melirik kampus yang berada di Singapura tersebut.

* Di samping Singapura, ada China, Jepang, Korea Selatan, Taiwan, Hong Kong, dan Jepang yang jadi negara tujuan favorit untuk kuliah di bidang Teknologi. Kebanyakan memang ada di Asia. Ini menunjukkan industri dan studi Teknologi yang semakin berkembang di kawasan Asia.

* Untuk kawasan Eropa, Swiss, Belanda, dan Inggris juga memiliki kampus Teknologi top.

* Good news-nya, tiga kampus Indonesia masuk ke dalam peringkat dunia. Tapi yang perlu jadi catatan dan tingkatkan, prestasinya masih jauuuh di bawah. ITB hanya mencatat ranking 215 dunia dan peringkat 59 di Asia, di bawah peringkat kampus Malaysia, India, dan Arab Saudi. Sedangkan UI dan UGM sama-sama di kisaran peringkat 401-450 dunia sekaligus peringkat 125-175 di Asia.

So, yang mana kampus impian kamu?

(Sumber gambar: https://shwec1201.wordpress.com)

POPULAR ARTICLE
LATEST COMMENT
syakila putri | 12 hari yang lalu

terimakasih atas informasinya. kunjungi website kami untuk informasi lebih lanjut https://unair.ac.id/

Bedah Peluang, Daya Tampung, serta Biaya Kuliah Jurusan Kedokteran dan Kedokteran Gigi Terbaik di Perguruan Tinggi Negeri
Muhamad Rifki Taufik | 22 hari yang lalu

4 Langkah menulis naskah film yang sangat bagus untuk mengembangkan skill penulisan saya. Terima kasih untuk ilmu yang bermanfaat.

4 Langkah Menulis Naskah Film yang Baik Bagi Pemula
Al havis Fadilla rizal | 2 bulan yang lalu

Open pp/endorse @alfadrii.malik followers 6k minat dm aja bayar seikhlasnya geratis juga gpp

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Deca Caa | 2 bulan yang lalu

open pp/endorse @aaalysaaaa 11,6 followers dm ya bayar seiklasnyaa

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Deca Caa | 2 bulan yang lalu

open pp/endorse @aaalysaaaa 1,6 followers dm ya, bayar seiklasnyaa

Tarif Endorse di Media Sosial Berapa, Sih?
Dibuat dan dikembangkan di Jakarta, Indonesia Hak Cipta Dilindungi 2015 - 2024 PT Manual Muda Indonesia ©
Rencanamu App

Platform Persiapan Kuliah & Karir No 1